SituSains-Free science knowledge

Minggu, 05 Agustus 2012

SeedBomb : Bom Penghijau Bumi !

 Di benak kita, kalu mendengar kata 'Bom' maka kita akan mendefinisikannya sebagai sesuatu yang dapat meledak dengan dahsyat. Kalau dulu kita menanam tanaman dengan kedua tangan kita. Seiring berkembangnya teknologi, keluarlah alat baru, yang dinamakan 'seed bomb'. Seed Bomb berupa kapsul yang berisi tanah buatan dan biji dan diturunkan ke wilayah tertentu yang nantinya akan menjadi tumbuhan. Bertempat di plastik biodegradable ( Plastik yang mudah diuraikan ), tanah buatan menyediakan makanan dan kelembaban untuk benih; sampai tumbuh menjadi tanaman yang cukup kuat untuk menopang dirinya sendiri. Sebagai anak pohon dewasa, kapsul plastik mencair, meninggalkan generasi baru. Jadi, sebelum menjadi tanaman yang cukup kuat untuk menopang dirinya, tanaman itu masih tumbuh di dalam plastik itu. Jadi, alat ini menanam banyak biji dalam waktu singkat. Berikut akan saya berikan Gambarnya.


"Ingin Copy Paste ? Hanya perlu tulis di Chat . Nanti akan saya berikan artikelnya."
Open Cbox
email lists add url free

Daftar Isi

Berikut adalah daftar isi 5A Media
Masih loading bro... sabar ya...
Widget by Blogger Bugis